Artikel Terkini

  • Rastra Datang Warga Senang

    06 Oktober 2017 11:00:22 WIB admin s
    Rastra Datang Warga Senang
    Hargosari_ Setiap warga tidak dipungkiri pasti senang mendapat bantuan dari pemerintah. Hal ini terlihat dari antusias warga penerima manfaat Rastra di Desa Hargosari. Mereka sejak pagi berbondong bondong ke Balai Desa Hargosari. Mereka menunggu kadatangan beras Rastra yang sudah beberapa kali turun... ..selengkapnya

  • Long March

    06 Oktober 2017 00:21:20 WIB admin s
    Long March
    Hargosari_sesuai dengan surat pemberitahuan tertanggal 26 September 2017 yang di beritahukan oleh pihak SMK Negeri 1 tanjungsari, yang memberitahukan bahwa akan di adakan kegiatan pemantapan LDDK ( Latihan Dasar Disiplin Korps ) Calon Taruna SMK Negeri 1 Tanjungsari tahun pelajaran 2017/2018 maka pa... ..selengkapnya

  • Bantuan dari Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan DIY

    04 Oktober 2017 14:07:05 WIB admin
    Bantuan dari Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan DIY
    Hargosari_Badan Katahanan Pangan dan Penyuluhan Daerah Istimewa Yogyakarta di tahun ini mempunyai program dalam rangka memberikan bantuan warga akibat dampak kekeringan khususnya bagi warga miskin. Dan yang menjadi sasaran program tersebut adalah rumah tangga miskin non rastra. Di Desa Hargosari tot... ..selengkapnya

  • Kader Jumantik Berantas Sarang Jentik-Jentik

    03 Oktober 2017 12:10:41 WIB admin s
    Kader Jumantik Berantas Sarang Jentik-Jentik
    Hargosari_Hari ini Selasa (3/10/2017) serentak di 9 Padukuhan di Desa Hargosari (Candisari, Timunsari, Mojosari, Pakel, Jambu, Jrakah, Klepu, Gaduhan, dan Ketos)  diadakan kegiatan kerja bakti massal dalam rangka pemberantasan sarang nyamuk (PSN Massal) di lingkungan masing-masing se Desa Hargo... ..selengkapnya

  • Hari Batik Pemdes Hargosari Memakai Pakaian Batik

    02 Oktober 2017 11:11:44 WIB admin s
    Hari Batik Pemdes Hargosari Memakai Pakaian Batik
    Hargosari_ Mengacu pada surat edaran dari Sekda Kabupaten Gunungkidul yang berdasar pada Keputusan Presiden Nomor 33 Tahun 2019 tentang Hari Batik Nasional dan Suran Edaran Sekretaris Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 14/SE/IX/2017 tanggal 29 september 2017 tentang Hari Batik Nasional yang antara lai... ..selengkapnya

  • Sosialisasi Bahaya Sex Bebas dan Pernikahan Dini

    01 Oktober 2017 18:20:12 WIB admin
    Sosialisasi Bahaya Sex Bebas dan Pernikahan Dini
    Hargosari_Kembali Desa Hargosari sangat perhatian terhadap kesehatan. Hal ini terbukti dengan para remaja yang tergabung dalam Forum Anak Desa Hargosari "Fandesari" yang mengadakan kegiatan Sosialisasi Bahaya Sex Bebas dan Pernikahan Dini. Sosialisasi ini di adakan di Balai Desa Hargosari pada hari ... ..selengkapnya

  • Bendera di Balai Desa Hargosari berkibar setengah tiang

    30 September 2017 09:44:38 WIB admin s
    Bendera di Balai Desa Hargosari berkibar setengah tiang
    Hargosari_menindaklanjuti instruksi Menteri Sekretaris Negara Republik Indonesia tentang peringatan hari kesaktian pancasila dan untuk mengenang korban tragedi gerakan 30 September PKI, maka pada hari ini tanggal 30 September 2017 semua instansi di wajibkan mengibarkan bendera merah putih setengah t... ..selengkapnya

  • Pemberian PMT bagi Anak Usia Dini (PAUD)

    29 September 2017 10:51:50 WIB admin
    Pemberian PMT bagi Anak Usia Dini (PAUD)
    Hargosari_ Anak usia dini adalah para calon generasi penerus perjuangan bangsa. Oleh karena sangat perlu dukungan dari semua pihak demi perkembangannya baik fisik maupun mentalnya. Pemerintah Desa Hargosari menanggapi hal tersebut dengan mengadakan kegiatan PMT bagi anak anak PAUD di Kelompok Bermai... ..selengkapnya