Artikel Terkini

  • Apel Senin Pagi Spesial Hari Ibu

    19 Desember 2022 13:58:28 WIB admin s
    Apel Senin Pagi Spesial Hari Ibu
    Hargosari (SIDA), Pada hari ini dilaksanakan apel rutin setiap senin pagi seperti biasa, tetapi para personelnya ada yang beda di hari senin ini, karena bertepatan dengan menyongsong hari ibu pada tanggal 22 Desember jadi personil apel pada pagi ini adalah dari ibu-ibu PKK Kalurahan Hargosari.... ..selengkapnya

  • Penyaluran BLT Dana Desa tahap ke-10 tahun 2022

    09 Desember 2022 13:33:03 WIB admin s
    Penyaluran BLT Dana Desa  tahap ke-10 tahun 2022
    Hargosari (SIDA) Pada hari kamis (8/12/2022) Pemerintah Kalurahan Hargosari melakukan penyaluran Bantuan Langsung Tunai dengan jumlah Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sejumlah 127 KPM, masih sama dengan jumlah KPM dengan bulan yang lalu,hanya saja karena ada yang dobel dengan penerima bantuan lainnya... ..selengkapnya

  • Peraturan Bupati Gunungkidul nomor 73 Tahun 2022

    06 Desember 2022 09:08:43 WIB admin s
    Peraturan Bupati Gunungkidul nomor 73 Tahun 2022
    Hargosari (SIDA) Berikut ini adalah Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 73 tahun 2022 tentang Disiplin Pamong Kalurahan dan Staf Pamong Kalurahan agar menjadi pedoman bagi semua Pamong kalurahan dan Staf Pamong Kalurahan di Kabupaten Gunungkidul, adapun perbup tersebut dapat anda download Disini... ..selengkapnya

  • Cara mengubah siaran TV analog ke TV digital

    04 Desember 2022 10:06:01 WIB admin s
    Cara mengubah siaran TV analog ke TV digital
    Hargosari (SIDA) berikut akan kami beritahu Cara mengubah siaran TV analog ke TV digital. Dilansir dari buku Migrasi ke TV Digital yang diterbitkan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), terdapat dua cara untuk mendapatkan siaran TV digital. Pertama, dengan menggunakan TV d... ..selengkapnya

  • Warga Hargosari di Gegerkan dengan menghilangnya semua siaran TV

    04 Desember 2022 09:18:22 WIB admin s
    Warga Hargosari di Gegerkan dengan menghilangnya semua siaran TV
    Hargosari (SIDA) Pada hari sabtu warga Kalurahan Hargosari di hebohkan dengan hilangnya siaran televisi dirumah mereka hal ini dapat ditemui perbincangan di warung-warung ataupun di status sosmed warga tersebut. Usut punya usut teryata seperti di langsir dari kompas.com bahwa Siaran televisi (TV) an... ..selengkapnya

  • Koordinasi Kapolsek Tanjungsari dengan Pengurus Takmir Masjid Al-huda

    25 November 2022 19:35:00 WIB admin s
    Koordinasi Kapolsek Tanjungsari dengan Pengurus Takmir Masjid Al-huda
    Hargosari (SIDA), Pada siang ini di masjid Al-Huda mojosari dilakukan shalat jumat berjamaah seperti biasa dengan kotib pada jumat kliwon ini Bp. Wasito, tetapi pada jumat ini di masjid Al-Huda ada yang beda karena sekaligus menjadi masjid yang di hadiri oleh Kapolsek Tanjungsari beserta beberapa an... ..selengkapnya

  • Restorasi Sosial Dinas Sosial Daerah Istimewa Yogyakarta

    15 November 2022 10:32:54 WIB admin s
    Restorasi Sosial Dinas Sosial Daerah Istimewa Yogyakarta
    Hargosari (SIDA) Pada Hari ini di laksanakan kegiatan penguatan nilai-nilai kesetiakawanan sosial melalui Restorasi Sosial berbasis budaya jawa mewujudkan kesejahteraan sosial oleh dinas sosial provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta yang dilaksanakan di Pendopo Balai Kalurahan Hargosari, dalam acara in... ..selengkapnya

  • Musrenbangkal Kalurahan Hargosari

    19 Oktober 2022 10:29:49 WIB admin s
    Musrenbangkal Kalurahan Hargosari
    Hargosari (SIDA) Pada hari ini rabu 19 Oktober 2022 di Balai Kalurahan Hargosari di adakan acara musyawarah rencana pembangunan kalurahan (musrenbangkal) penyusunan rencana kerja pemerintah kalurahan (RKPKal) Tahun 2023 dan Daftar Usulan rencana kegiatan Kalurahan (DURKPKal) Tahun 2024. Pada acara m... ..selengkapnya